Frequently Asked Questions (FAQ) atau pertanyaan yang sering ditanyakan seputar hasil utama Survei Kesehatan Indonesia (SKI) 2023 berisi kumpulan pertanyaan beserta jawaban yang paling sering ditanyakan publik. Pertanyaan dan jawaban dikumpulkan dalam 4 topik yaitu metodologi survei, pengumpulan dan analisis data, hasil utama SKI 2023 dan bagaimana mekanisme permintaan data.
Email Pelayanan Informasi BKPK : humas.bkpk@kemkes.go.id